Portal PPID
BPS Kota Padang

Setiap orang berhak memperoleh Informasi Publik sesuai dengan UU No. 14 Tahun 2008. Website PPID BPS menyediakan Informasi Publik Berkala, Setiap Saat, Serta-merta, dan Informasi lainnya.
Informasi
Berkala
Informasi Publik yang wajib disediakan dan diumumkan secara berkala
Informasi
Serta-merta
Informasi Publik yang wajib disediakan dan diumumkan secara serta merta tanpa penundaan
Informasi
Setiap Saat
Informasi Publik yang wajib disediakan dan diumumkan setiap saat
Informasi
Dikecualikan
Pengecualian informasi harus didasarkan pada pengujian konsekuensi
Standar
Layanan
Standar yang berlaku pada Layanan PPID
Laporan
dan Regulasi
Kumpulan Laporan dan Regulasi yang tersedia


E-FORM

Pengajuan Informasi Publik
Kini Lebih Mudah

Ajukan permohononan Informasi Publik, atau keberatan Informasi Publik dengan mengisi E-Form secara online.

Ajukan
Permohonan Informasi →
Ajukan
Keberatan Informasi →

Berita Kegiatan BPS

Lelang Non Eksekusi Wajib BMN BPS Kota Padang

Dirilis pada 13 Juni 2024Statistik Lain

BPS Kota Padang melaksanakan lelang 1 (satu) paket barang inventaris kantor dengan kondisi rusak berat. Nilai limit lelang Rp. 1.153.600 dan nilai uang jaminan sebesar Rp. 231.000.Lelang dilaksanakan secara Open Bdiding yang dapat diakses melalui domain htpps://www.lelang.go.id/Batas akhir penawaran adalah pada Kamis, 20 Juni 2024 Pukul 09.00 Waktu Server Aplikasi Portal Lelang Indonesia (WIB)Untuk info lebih lanjut dapat menghubungi Panitia Lelang pada :082213685100 (Mega Wulansari)082162501010 (Aulia Rahman Harahap)

Pejabat Pengelola
Informasi dan Dokumentasi

BPS Kota Padang

Jl. By Pass KM. 13, Kelurahan Sungai Sapih, Kecamatan Kuranji
T. (0751) 498515
e-mail: bps1371@bps.go.id

Ikuti Kami
di Media Sosial