Portal PPID
Badan Pusat Statistik Kabupaten Batang Hari

Setiap orang berhak memperoleh Informasi Publik sesuai dengan UU No. 14 Tahun 2008. Website PPID BPS menyediakan Informasi Publik Berkala, Setiap Saat, Serta-merta, dan Informasi lainnya.
Informasi
Berkala
Informasi Publik yang wajib disediakan dan diumumkan secara berkala
Informasi
Serta-merta
Informasi Publik yang wajib disediakan dan diumumkan secara serta merta tanpa penundaan
Informasi
Setiap Saat
Informasi Publik yang wajib disediakan dan diumumkan setiap saat
Informasi
Dikecualikan
Pengecualian informasi harus didasarkan pada pengujian konsekuensi
Standar
Layanan
Standar yang berlaku pada Layanan PPID
Laporan
dan Regulasi
Kumpulan Laporan dan Regulasi yang tersedia


E-FORM

Pengajuan Informasi Publik
Kini Lebih Mudah

Ajukan permohononan Informasi Publik, atau keberatan Informasi Publik dengan mengisi E-Form secara online.

Ajukan
Permohonan Informasi →
Ajukan
Keberatan Informasi →

Berita Kegiatan BPS

Penyerahan Piagam Penghargaan Desa Cantik 2025

Dirilis pada 22 Desember 2025Statistik Lain

Senin (22/12), Tim Pembina Desa Cantik BPS Kabupaten Batang Hari menyerahkan piagam penghargaan kepada Pemerintah Desa Ladang Peris sebagai 12 Besar Desa Cantik Terbaik Tingkat Nasional Tahun 2025. Piagam tersebut diserahkan oleh Kepala BPS Kabupaten Batang Hari, Hartono, kepada Kepala Desa Ladang Peris, Rahmadi Suqron Zazilah.Penghargaan ini diberikan berdasarkan hasil penilaian Tim Penilai selama beberapa waktu terakhir, yang menunjukkan komitmen Desa Ladang Peris dalam memanfaatkan data sebagai dasar perencanaan dan pembangunan desa.Terima kasih kepada seluruh perangkat desa dan masyarakat Desa Ladang Peris atas dukungan dan kerja samanya dalam Program Desa Cantik tahun 2025. Semoga penghargaan ini dapat terus menjadi pemicu semangat dalam memberikan pelayanan yang berbasis data.

Pejabat Pengelola
Informasi dan Dokumentasi

BPS Kabupaten Batang Hari

Kantor Badan Pusat Statistik Kabupaten Batang Hari
Jalan Jenderal Sudirman, Muara Bulian 36613
Telp/Faks: (0743) 21008 
Surel: bps1504@bps.go.id
Situs: ppid.bps.go.id/?mfd=1504

Ikuti Kami
di Media Sosial