Portal PPID
Badan Pusat Statistik Provinsi Kepulauan Bangka Belitung
Setiap orang berhak memperoleh Informasi Publik sesuai dengan UU No. 14 Tahun 2008. Website PPID BPS Provinsi Kepulauan Bangka Belitung menyediakan Informasi Publik Berkala, Setiap Saat, Serta-merta, dan Informasi lainnya.
Ajukan permohononan Informasi Publik, atau keberatan Informasi Publik dengan mengisi E-Form secara online.
AjukanDirilis pada 09 Mei 2025 • Statistik Lain
Pangkal Pinang, 9-10 Mei 2025Sebanyak 29 peserta dari satuan kerja BPS se-Kep. Bangka Belitung mengikuti Seleksi Kompetensi PPPK Tahun Anggaran 2024 Periode II yang digelar selama dua hari di Gale Gale Ballroom, Pangkal Pinang. Menggunakan sistem Computer Assisted Test (CAT BKN), seleksi ini menitikberatkan pada kompetensi teknis yang sesuai dengan jabatan. Kepala BPS Provinsi Kep. Bangka Belitung hadir dan memberikan motivasi bagi para peserta sebelum mengerjakan tes seleksi.