Portal PPID
Badan Pusat Statistik Kabupaten Cilacap

Setiap orang berhak memperoleh Informasi Publik sesuai dengan UU No. 14 Tahun 2008. Website PPID BPS menyediakan Informasi Publik Berkala, Setiap Saat, Serta-merta, dan Informasi lainnya.
Informasi
Berkala
Informasi Publik yang wajib disediakan dan diumumkan secara berkala
Informasi
Serta-merta
Informasi Publik yang wajib disediakan dan diumumkan secara serta merta tanpa penundaan
Informasi
Setiap Saat
Informasi Publik yang wajib disediakan dan diumumkan setiap saat
Informasi
Dikecualikan
Pengecualian informasi harus didasarkan pada pengujian konsekuensi
Standar
Layanan
Standar yang berlaku pada Layanan PPID
Laporan
dan Regulasi
Kumpulan Laporan dan Regulasi yang tersedia


E-FORM

Pengajuan Informasi Publik
Kini Lebih Mudah

Ajukan permohononan Informasi Publik, atau keberatan Informasi Publik dengan mengisi E-Form secara online.

Ajukan
Permohonan Informasi →
Ajukan
Keberatan Informasi →

Berita Kegiatan BPS

JUMAT CERIA BPS CILACAP

Dirilis pada 06 Mei 2025Statistik Lain

BPS Kabupaten Cilacap melaksanakan kegiatan Jumat Ceria; jogging dan jalan bersama di Stadion Wijayakusuma pada Jumat (2/5) kemarin, karena rutinitas kami bukan cuma olah data, tapi juga olahraga!Lihat tuh, Pak Sus @kepalabpscilacap semangat banget lari kaya dikejar Akip dan ZI 💻🔧📑📂Pak Budi udah lari 2 putaran, tapi yang dibakar baru semangat doang 😅, payah lhaPak Warno, Pak Manan, katanya lari sambil mikir IPM ... berat di angka, berat juga di napas 😮‍💨Mba Nur dan Mba Rohmah? Tetap elegan walau di lintasan. Kalau udah lari, bisa-bisa hijabnya ngalahin angin 💨Yang penting, semua hepi dan sehat. Karena ASN yang bugar, siap kerja cemerlang! 🌟Kegiatan ini bagian dari Jumat Ceria BPS Cilacap – biar data tetap akurat, semangat tetap kuat!

Pejabat Pengelola
Informasi dan Dokumentasi

BPS Kabupaten Cilacap

Kantor BPS Kabupaten Cilacap
(Kepala Subbagian Umum Badan Pusat Statistik Kabupaten Cilacap)
Jl. Dr Sutomo No 16A Cilacap, Jawa Tengah 53212
Telp. (0282) 534328
e-mail: bps3301@bps.go.id
Website: ppid.bps.go.id

Ikuti Kami
di Media Sosial