Portal PPID
Badan Pusat Statistik Kabupaten Barito Timur
Setiap orang berhak memperoleh Informasi Publik sesuai dengan UU No. 14 Tahun 2008. Website PPID BPS menyediakan Informasi Publik Berkala, Setiap Saat, Serta-merta, dan Informasi lainnya.
Ajukan permohononan Informasi Publik, atau keberatan Informasi Publik dengan mengisi E-Form secara online.
AjukanDirilis pada 17 Januari 2025 • Statistik Lain
Change Ambassador merupakan agen atau duta perubahan di lingkungan Badan Pusat Statistik yang dapat bertanggung jawab atas setiap tugas, taat aturan disiplin dan kode etik pegawai, mampu memberikan pengaruh positif bagi lingkungan organisasinya, serta inovatif dan proaktif terkait dengan pelaksanaan tugas fungsi dan upaya peningkatan kualitas pelaksanaan Reformasi Birokrasi.Selamat kepada Dony Setiawan, S.E. yang telah dipercaya untuk menjadi Change Ambassador BPS Kabupaten Barito Timur Tahun 2025. Semoga dapat memberikan inspirasi dan motivasi, serta dapat membawa perubahan yang positif bagi BPS Kabupaten Barito Timur✨